Haiii.....
Sudah siap masuk kelas pintar hari ini??
Hari ini kita akan mengamati Sumber Energi Bumi.
Coba kita simak video di bawah ini yaa.......
Dari video di atas lihat videonya di sini
Sumber Energi yang ada di bumi dan yang dapat dimanfaatkan manusia ada 4 macam :
- Sumber Energi Panas dan Cahaya yaitu Matahari,
- Sumber Energi Air,
- Sumber Energi Tubuh yaitu makanan yang berasal dari Tumbuhan dan Hewan,
- Sumber Energi Udara,
Energi adalah kemampuan untuk melakukan suatu tindakan atau pekerjaan (usaha). Makhluk hidup memperoleh energi melalui makanan yang ia makan, seperti manusia memperoleh energi untuk beraktivitas setiap hari melalui makanannya yaitu yang berasal dari Tumbuhan dan Hewan. Jadi tumbuhan dan hewan merupakan Sumber Energi Tubuh bagi manusia.